Sedalam Apa Jejak Digitalmu?


TEKNOLOGI DIGITAL

Jun 06 2023, 07.25

Jejak digital sangat mudah diakses banyak orang dalam waktu yang singkat. Repotnya, jejak digital sulit untuk dihapus. Potensi penyalahgunaan data pun lebih rawan dilakukan oleh orang yang tidak bertanggung jawab.

Jejak digital di internet bisa menjadi masalah yang besar. Adagium "Sekali terbit di internet, selamanya akan bertahan di sana" seperti menjadi rambu para netizen dalam mengunggah konten ke media sosial. Informasi yang bahkan sudah terkubur lama pun ternyata masih bisa digali dan diterbitkan lagi.

Pengguna internet dan media sosial meninggalkan banyak jejak digital, baik itu disadari atau tidak. Apa saja dampaknya? Simak diskusinya dalam webinar "Sedalam Apa Jejak Digitalmu?", pada:

Senin, 5 Juni 2023
14:00-15:00 WIB

Tersedia e-Sertifikat bagi peserta zoom

#MakinCakapDigital #KatadataEvent
 

RELATED VIDEOS


Bersatu Melawan Pelecehan Seksual Online

TEKNOLOGI DIGITAL

Jun 19 2023, 00.31


Social Media Fatigue: Logging off for Good?

TEKNOLOGI DIGITAL

May 29 2023, 10.31


Sigap Cegah Bullying pada Anak

TEKNOLOGI DIGITAL

May 25 2023, 04.10


Your Data, Your Life!

TEKNOLOGI DIGITAL

May 24 2023, 09.58


Copyright Katadata 2022